Kategori Berita & Kegiatan

Kategori Artikel
LAMEMBA dan KRA X: Kata Akademisi

Posted in Seputar IAI Jatim on Jun 14, 2023

Judul: "LAMEMBA dan Konferensi Regional Akuntansi X: Membangun Kualitas Profesionalisme di Jawa Timur" Deskripsi: Selamat datang di saluran YouTube kami! Di saluran ini, kami akan membahas tentang pentingnya Lembaga Akreditasi Mandiri Ekonomi Manajemen Bisnis dan Akuntansi (LAMEMBA) dalam mengembangkan kualitas profesionalisme di bidang akuntansi, terutama dalam konteks Konferensi Regional Akuntansi X yang diadakan oleh Ikatan Akuntan Indonesia wilayah Jawa Timur. Mari kita eksplorasi bersama! LAMEMBA adalah sebuah lembaga akreditasi yang memiliki peran penting dalam memastikan standar keunggu...

Seperti apasih Bidang Akuntan Syariah di IAI JATIM? | OASE

Posted in Seputar IAI Jatim on Jun 06, 2023

Assalamualaikum Sobat Akuntan!. IAI JATIM ingin berbagi informasi seputar Akuntan Syariah melalui program OASE. Kali ini OASE akan berbincang seputar Bidang Akuntan Syariah. Bareng Prof Nizarul Alum dan Gus Ilham Wahyudi, kita simak video bersama video OASE! Seperti apasih Bidang Akuntan Syariah di IAI JATIM? | OASE Saksikan! Hanya di channel IAI JATIM TV Please check our social media Instagram : https://www.instagram.com/iaijatimoff... Dapatkan Official Information IAI Wilayah Jawa Timur sekarang! Klik link berikut : https://iaijawatimur.or.id/

Pelatihan Juni 2023 di IAI JATIM

Posted in Seputar IAI Jatim on May 31, 2023

Masih bingung belajar tentang akuntansi atau perpajakan ?. IAI Wilayah Jawa Timur membuka Pelatihan Perpajakan BREVET A&B Terpadu Secara Online dan Offline. Ayo segera daftarkan dirimu di pelatihan IAI Jawa Timur!. Belajar Akuntansi, Hanya di IAI ! Please check our social media Instagram : https://www.instagram.com/iaijatimoff... Dapatkan informasi resmi IAI Wilayah Jawa Timur sekarang! Klik link berikut : https://iaijawatimur.or.id #BelajarakuntansihanyadiIAI #PelatihanPajak #IkatanAkuntanIndonesia #iaijawatimur

IM.POD#6 - BREVET PAJAK ITU PRIVILEGE ?! BENER GA SIH?!

Posted in Seputar IAI Jatim on May 29, 2023

Halo Akuntan Muda!! Selamat datang di IM.POD. IAI Muda Podcast